Press Release
Kumpulan berita dan informasi resmi yang berkaitan dengan project, inovasi, serta kesuksesan dari PT Sinergi Informatika Semen Indonesia.
Perkuat Supply Chain, Semen Indonesia Gandeng FORCA ERP
Solo, 26 Oktober 2017 – Bertempat di Hotel Alila Solo, sejumlah distributor hadir dalam kegiatan sosialisasi implementasi ERP yang diadakan oleh PT. Semen Indonesia (Persero) Tbk. Sebelumnya, rangkaian kegiatan serupa telah dilaksanakan di Kantor Jakarta, Padang, dan...
Gelar SISI TECHNOVATION Awards 2017, SISI Terus Berfokus Pada Pengembangan Karyawan
Jakarta, Kamis 5 Oktober 2017 – Bertempat di kantor pusat Jakarta, SISI menggelar acara Final SISI TECHNOVATION Awards 2017. Setelah melewati tahap penjurian proposal, acara final sukses digelar dan diikuti oleh 7 tim dengan 10 ide terbaik. Dalam acara yang diadakan...
SISI Kian Percaya Diri Untuk Memberikan Solusi IT bagi Perusahaan-Perusahaan di Indonesia
Jakarta, Senin 25 September 2017 – Bertempat di Gedung Graha Irama lt. 6 suite A-B Jalan Rasuna Said, Kuningan Jakarta Selatan, SISI meresmikan Head Office baru. (Peresmian kantor baru SISI, Gedung Graha Irama lt. 6 Suite A-B Jalan HR Rasuna Said Kav 1-2 ,Kuningan...
Rangkaian Kegiatan SISI 3rd Anniversary
Jakarta, 09 Juni 2017 - Bertempat di kantor pusat PT Sinergi Informatika Semen Indonesia, Gedung Graha Irama Lt. 11 Jl HR Rasuna Said, SISI menggelar perayaan HUT ke 3. Setelah pada hari sebelumnya, SISI mengadakan bakti sosial bertempat pada panti asuhan Khalafatul...
Penandatanganan MOU antara SISI dengan PT Prasimax Inovasi Teknologi
(Ket Foto : Penandatanganan Nota Kesepahaman antara PT Sinergi Informatika Semen Indonesia dengan PT Prasimax Inovasi Teknologi tentang Distribusi dan pengembangan produk Informasi dan Teknologi Komunikasi)
SISI Berikan Penghargaan Top Performance Technician untuk Teknisi Manage Services Terbaik
Jakarta, 20 Maret 2017 - Dunia teknologi informasi yang sangat dinamis saat ini menjadi tantangan besar baik untuk masyarakat luas, maupun khususnya untuk perusahaan yang bergerak dibidang teknologi informasi termasuk para karyawanya. Teknologi yang terus bergerak...
Produktivitas Perusahaan Meningkat Hampir 100%, SISI Jadi Contoh Nyata Keberhasilan Pengendalian Internal
Memasuki tahun baru 2017, berbagai industri di Indonesia terus berusaha menampilkan performa terbaiknya dalam segi pendapatan maupun pengembangan bisnis. Dalam usia yang relatif masih sangat muda, PT Sinergi Informatika Semen Indonesia telah berhasil menerapkan...
Aplikasi Software FORCA ERP Mulai Rambah Supply Chain Semen Indonesia
SURYA.co.id | JOMBANG – PT Sinergi Informatika Semen Indonesia (SISI), sebuah anak usaha PT Semen Indonesia Tbk, berhasil mengimplementasikan aplikasi ‘software’ Enterprise Resources Planning (ERP) buatannya pada PT Panca Putera Ciptaperkasa (PPCP). ‘Launching...
SISI Dirikan FORCA ERP Learning and Development Center
(Harian Birawa) Gresik, 5 Januari 2016 – PT Sinergi Informatika Semen Indonesia (SISI), Anak Perusahaan PT Semen Indonesia (Persero) Tbk yang bergerak di lini bisnis ICT beberapa waktu yang lalu merilis sofware Enterprise Resource Planning (ERP) bernama ‘FORCA ERP’...
SISI Bersiap Penuhi Kebutuhan Operasional Perangkat IT PT Perkebunan Nusantara III (Persero)
Jakarta, 11 Desember 2016 – PT Perkebunan Nusantara III percayakan pengelolaan operasional perangkat IT pada PT Sinergi Informatika Semen Indonesia (SISI) dalam 3 tahun kedepan. Berdasar surat keputusan panitia sewa Operasi Perangkat Komputer, Desktop, Laptop, Tablet...
PT Pupuk Indonesia (Persero) Tunjuk SISI Kelola Kebutuhan IT SVP
Jakarta, 20 Desember 2016 – Setelah melewati proses klarifikasi dan negosiasi harga, PT Pupuk Indonesia percayakan pengelolaan IT SVP pada PT Sinergi Informatika Semen Indonesia (SISI). Pengelolaan PC seringkali dianggap hal yang kurang penting dalam...
PT INDOFARMA Sepakati Kerjasama dengan SISI Terkait Perencanaan dan Pengawasan ERP
Jakarta, 15 Desember 2016 - Berdiri sejak tahun 1981, saat ini PT INDOFARMA memiliki anak usaha dan lebih dari 300 kantor cabang. Menghadapi permasalahan yang sangat kompleks dalam pembuatan dan penyajian laporan, PT INDOFARMA membutuhkan sebuah sistem yang cepat dan...
SIG dan SISI Teruskan Kerja Sama pada Standarisasi Katalog Material
SIG dan SISI sepakat untuk melanjutkan kerjasama program Standarisasi Katalog Material yang dituangkan melalui nota kesepahaman pada 26 April 2021 ini. Sejak pertengahan tahun 2020 lalu, SISI telah berkontribusi dalam pengerjaan e-cataloging fase pertama yang sukses...
SISI Siap Dukung FORTI dalam Upaya Peningkatan Peran Teknologi Informasi Di BUMN
Untuk memenangkan persaingan dalam dunia bisnis, penerapan teknologi informasi dan komunikasi sangat diperlukan sebagai pendorong (driver) organisasi berkembang dan lebih maju. Forum Teknologi Informasi (FORTI) BUMN hadir sebagai wadah berbagi pengalaman dan strategi...
SISI Kembali Dipercaya Menangani Roll Out Implementasi Aplikasi WEST
Setelah sukses melakukan implementasi sistem Human Capital Management WEST di PT Waskita Karya (Persero) Tbk, SISI kembali dipercaya melakukan roll out implementasi sistem WEST di lingkungan kerja anak usahanya yakni PT Waskita Toll Road. Langkah ini menjadi perluasan...
SISI Terus Dukung Digitalisasi Proses Bisnis di Lingkungan SIG Group
Sebagai wujud komitmen dalam mendukung pertumbuhan yang berkelanjutan, SISI kembali menjalin kerjasama dalam penyediaan solusi integrasi proses bisnis di SIG. Integrasi sistem aplikasi pada proses penjualan dan pemasaran ini merupakan bagian dari optimalisasi tata...
Dorong Pengembangan Strategis Human Capital, SIG Lakukan Kerjasama Dengan SISI
SIG bersama dengan SISI sepakat menjalin kerjasama dalam pengelolaan sumber daya manusia melalui pengelolaan data human capital. Bentuk kerjasama yang dijalin adalah layanan alih daya pekerjaan berupa Shared Services pengelolaan data Human Capital. Pengelolaan yang...
Tingkatkan Kinerja Perusahan, SISI Dukung Penyusunan ITMP di SIG
Dalam rangka mendukung penyusunan IT Master Plan (ITMP), SIG kembali merangkul SISI untuk melakukan pendampingan penyusunan ITMP. Dalam kerjasama ini SISI memberikan dukungan penuh dalam melaksanakan aktivitas penyusunan strategi IT untuk beberapa tahun...