Insight
Simak berbagai artikel infromatif dan inspiratif seputar teknologi dan bisnis.
3 Cara Aplikasi SDM secara Efektif Mendukung dan Meningkatkan Bisnis Anda
Kini setiap bisnis tentu menghadapi lingkungan yang kompetitif, kompleks, dan berkembang. Tanpa disadari orang-orang yang berada dalam perusahaan merupakan faktor penentu kesuksesannya. Sehingga perusahaan perlu memperhatikan bagaimana pengelolaan serta pengembangan...
Tips Implementasi Software ERP yang Perlu Diperhatikan
Sistem ERP pada dasarnya sudah semakin banyak digunakan untuk bisnis. Perangkat lunak Enterprise Resource Planning (ERP) merupakan software yang dapat berfungsi untuk membantu memudahkan sistem operasional suatu bisnis. Jadi, dengan adanya ERP maka sistemnya jadi...
5 Keuntungan Management Inventory dengan Aplikasi Siklog
Bukan perkara yang mudah, menjalankan pengelolaan inventaris yang sukses. Namun beruntungnya dengan perkembangan teknologi terkini, terdapat pilihan berbagai sistem yang dapat menghilangkan banyak kesulitan dalam prosesnya seperti melalui penggunaan teknologi aplikasi...
Keunggulan Kompetitif Shared Services SISI untuk Wujudkan Transformasi Digital Perusahaan
Model shared services dinilai bisa meningkatkan efisiensi operasional perusahaan sekaligus tingkat keandalan layanannya. Sebab penyedia shared services melakukan pengawasan atas jalannya layanan yang dipimpin oleh sejumlah ahli di bidangnya. Selain itu, layanan shared...
5 Tahap Penerapan dalam Proses ERM demi Profesionalitas
“Risiko muncul karena Anda tak tahu apa-apa,” kata Warren Buffett. Risiko tersebut konteksnya dalam sebuah perusahaan. Sangat penting untuk suatu perusahaan mengetahui bentuk risiko yang mengancam bisnisnya. Sebab, hal ini dapat membantu Anda untuk merumuskan atau...
8 Peran Procurement Bisa Dukung Visi Perusahaan untuk Bertumbuh
Hidup dan mati sebuah bisnis dapat dilihat dari kinerja keuangannya. Sedangkan keunggulan kompetitif adalah jantung kesuksesan dari sebuah perusahaan.Para investor, pemegang saham, dan analis bakal selalu mengecek kinerja keuangan dalam sebuah perusahaan yang menjadi...
9 Alasan Mengapa Perusahaan Anda Perlu Berganti ke Sistem ERP Cloud
Cloud computing dan software-as-a-service (SaaS) dengan cepat menjadi teknologi yang matang, dan dengan tingkat kematangan itu muncul kemampuan untuk menjadi aplikasi yang paling berkembang. Perangkat lunak Enterprise Resource Planning (ERP) adalah salah satunya, dan...
Dampak Penerapan Shared Services dalam Aktivitas Bisnis
Menurut majalah bisnis Fortune, 500 perusahaan terbesar sudah mulai menggunakan model shared services untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas dalam pelaksanaan proses operasional bisnis untuk anak perusahaan dalam grup mereka. Perusahaan besar seperti British...
Pengadaan atau Pembelian, Strategi Mana yang Lebih Baik?
Dalam menjalankan bisnis, Anda tentu sudah tidak asing lagi dengan istilah pengadaan (procurement) dan pembelian (purchasing). Seringkali kita sulit membedakannya karena memang keduanya merupakan bagian dari proses transaksi dan saling berkaitan erat namun memiliki...
3 Contoh Manajemen Sumber Daya Manusia Strategis Dari Perusahaan Top Dunia
Tidak dapat dipungkiri manajemen karyawan dapat mempengaruhi kesuksesan bisnis jangka panjang organisasi. Tentu kita menyadari bahwa keselarasan tujuan bisnis dan strategi yang diterapkan oleh sumber daya manusia (SDM) dapat menghasilkan kinerja organisasi yang lebih...
Apa Saja Risiko-Risiko yang Dihadapi oleh Perusahaan?
Menjalankan bisnis memiliki banyak risiko. Beberapa dari risiko ini memiliki potensi bahaya yang dapat menghancurkan bisnis atau perusahaan. Risiko ini juga dapat menyebabkan kerusakan serius yang membutuhkan biaya dan waktu untuk memperbaikinya.Terlepas dari risiko...
Bagaimana Menerapkan Manajemen Risiko dalam Sistem Pengadaan atau Procurement
Proses procurement yang efektif dan efisien bisa meningkatkan tujuan perusahaan untuk mencapai profitabilitas maksimal, sekaligus produktivitas yang optimal. Namun, dalam proses bisnis akan dihadapkan pada risiko usaha. Demikian juga pada lini pengadaan atau...
Manfaatkan Teknologi Kolaborasi, Tingkatkan Market Bisnis
Melihat dari sudut pandang situasi saat ini, kolaborasi teknologi tak hanya bermanfaat untuk mendukung sustainabilitas dan keunikan yang dapat ditawarkan oleh perusahaan dalam bisnisnya. Kolaborasi teknologi juga tak hanya sekadar untuk berkomunikasi saja, namun juga...
Teknologi yang Tepat untuk Mitigasi dan Minimalkan Risiko Bisnis
Perubahan besar telah terjadi di berbagai lini bisnis akibat masifnya perkembangan teknologi digital. Namun dalam menjalankan bisnis hal lebih penting yang tidak boleh diabaikan adalah mengetahui risiko yang kemungkinan akan dihadapi. Risiko memang sesuatu yang pasti...
Beberapa Ide Kolaborasi untuk Meningkatkan Brand Awareness & Mengembangkan Bisnis
Kolaborasi bisnis membawa begitu banyak manfaat bagi suatu bisnis. Tak bisa dipungkiri, melalui kolaborasi, Anda akan mendapatkan beberapa perspektif baru yang dapat mengembangkan bisnis. Pada akhirnya, ini akan memberikan inspirasi mengenai langkah yang tepat untuk...
FORCA PROC, Aplikasi Pengadaan Bisnis yang Simpel tapi Akuntabel
Pesatnya digitalisasi di era ini telah mengubah cara hidup, pola pikir, dan bekerja kita dalam kehidupan. Tak terkecuali dalam bisnis, perkembangan teknologi digital kini merupakan bagian dari revolusi industri yang sudah berlangsung dengan beberapa tahapan.Dalam...
Kenali Berbagai Jenis Penerapan Kolaborasi dalam Bisnis
Ketika memulai bisnis, sebagian kita tentu berpikir bahwa pihak di luar bisnis kita merupakan kompetitor. Padahal sebenarnya dalam persaingan, Anda dapat menciptakan sebuah kolaborasi bisnis yang menguntungkan. Kolaborasi bisnis biasanya cukup efektif dipakai oleh...
Optimalkan Data Warehouse hingga ROI, Simak Berbagai Manfaat Menggunakan FORCA PoS
Dewasa ini, ketatnya persaingan usaha semakin tidak terhindarkan. Setiap pemilik bisnis diharuskan untuk selalu berinovasi menyediakan produk atau layanan yang menarik bagi para pelanggannya. Untuk kemudahan dalam melakukan inovasi tersebut, saat ini kolaborasi...