Life at SISI
Kumpulan kisah dan cerita inspiratif yang berasal dari karyawan PT Sinergi Informatika Semen Indonesia.
Ketahui Pengalaman Apa Saja yang Wajib Dimiliki oleh Pebisnis
Beberapa di antara kita tentu ada yang mengalami sulit untuk fokus pada bisnis, terutama bagi orang yang belum memiliki keahlian khusus pada suatu bidang. Memulai sebuah bisnis mungkin memang membutuhkan modal dan biaya yang tidak sedikit, tapi sebenarnya untuk tetap...
Menuju Penghujung 2021, SISI Torehkan Prestasi pada Ajang Innovation Award
Jelang pergantian tahun, SISI berhasil menorehkan prestasi pada ajang SIG Group Innovation Award 2021. Melalui perwakilan tim BSC Relentless, SISI berhasil menjadi pemenang meraih juara 1 untuk kategori Breakthrough - Manajemen (Office). Kegiatan SIG Group Innovation...
Lewat Webinar, Sofyan Berbagi Wawasan Tentang Pemanfaatan IoT
Pandemi Covid-19 masih belum terlihat ujungnya dan kekhawatiran akan penyebarannya masih tetap ada walaupun mulai menurun. Meskipun begitu rasa optimis tetap harus dipertahankan, khususnya dalam melaksanakan kegiatan yang produktif. Seperti yang oleh Muhammad Ali...
10 Tokoh Millennial yang Mengharumkan Indonesia di Bidang IT
10 November menjadi momen yang penting bagi bangsa Indonesia. Pada tanggal tersebut, Indonesia selalu memperingati hari pahlawan dengan mengenang jasa para pahlawan yang telah berhasil merebut kemerdekaan maupun mempertahankan kemerdekaan serta memberikan sumbangsih...
Memaknai Sumpah Pemuda Di Era Digitalisasi
Tak terasa 93 tahun sudah Sumpah Pemuda berikrar. Dulu, pemuda dan pemudi Indonesia tertatih-tatih memperjuangkan kemerdekaan dan berkorban darah hingga nyawa untuk merebut tanah air dari tangan penjajah. Makna sumpah pemuda dalam momentum itu dianggap sebagai...
Kembangkan Knowledge Karyawan, SISI Rutin Gelar Training dan Berbagi Pengetahuan
Pengetahuan merupakan hal yang penting bagi karyawan suatu perusahaan untuk dapat memiliki keunggulan kompetitif pada dunia bisnis. Ada berbagai cara untuk tingkatkan pengetahuan tersebut salah satunya mampu menggali potensi dan sharing pengetahuan seputar proses...
3 Upaya Beradaptasi dengan Teknologi dalam Era Disrupsi
Menghadapi era disrupsi, setiap perusahaan dituntut untuk lebih kreatif dan inovatif dalam mempertahankan eksistensinya. Tidak sedikit pebisnis yang merugi dan terpaksa menutup bisnisnya karena tidak siap menghadapi persaingan. Sebelum semuanya terlambat, pemilik...
5 Alasan Pentingnya Adaptasi Digital Bagi Bisnis
Dunia bisnis kini tak bisa lepas dari teknologi yang semakin lama semakin berkembang dengan pesat. Manfaat dari teknologi seperti konektivitas pada masa sekarang pun sudah menjadi lebih luas. Berkat pemanfaatan internet, segala entitas, mulai dari bisnis, manusia,...
6 Hal Sederhana Ini Buat Kamu Terlihat Tidak Profesional
Sebagai seseorang yang bekerja di sebuah perusahaan, sikap profesional adalah hal mutlak yang harus diperhatikan. Sikap profesional ini berkaitan dengan penilaian seseorang mengenai cara bekerja. Menjadi profesional berarti mampu menempatkan diri sebagai seorang yang...
5 Cara Mudah Menjadi Seorang yang Profesional
Menjadi seorang profesional pada hakikatnya merupakan sebuah keharusan bagi setiap orang. Dalam dunia kerja, sikap profesional dapat membantu seseorang untuk meningkatkan kepercayaan hingga memperoleh peningkatan karir yang lebih baik. Meskipun demikian, bersikap...
Agus Purnomo, Raih Sukses dengan Sikap Profesional
Pintar, memiliki nilai tinggi, dan hard skill mumpuni tidak akan cukup untuk membuat Anda dapat bertahan dalam dunia kerja. Salah satu hal lain yang Anda membutuhkan yakni sikap profesional yang baik dan konsisten. Memiliki sikap profesional ini menjadi sebuah...
Ketahui Karakter Profesional dalam Bekerja dengan 5 Ciri Ini
Lazimnya dalam menyelesaikan suatu pekerjaan, kita dituntut untuk melakukannya dengan penuh tanggung jawab, disiplin dan jujur, sehingga menghasilkan jiwa yang profesional. Ternyata dalam melakukan hal selain pekerjaan kita tetap membutuhkan sikap profesional....
Rumus Produktivitas Kerja yang Bermanfaat untuk Bisnis Anda
Produktivitas kini menjadi istilah umum yang seringkali dipakai oleh setiap orang untuk menghasilkan sesuatu. Produktivitas sendiri merupakan suatu kegiatan menyelesaikan apa yang menjadi tujuan kita saat itu. Kegiatan produktif merupakan berkaitan dengan daya...
Tim Procurement SISI, Dukung Kelangsungan Bisnis dengan Memaksimalkan Produktivitas
Pengadaan atau procurement merupakan hal yang penting dalam manajemen produksi. Seringkali unit kerja ini menangani pemenuhan barang/jasa sesuai dengan kebutuhan dari permintaan unit kerja lain yang ada dalam satu perusahaan tersebut. Kekacauan dalam bidang ini dapat...
Manfaatkan Teknologi untuk Dukung Produktivitas Bisnis
Kemajuan teknologi yang terus berkembang pesat berdampak pada perubahan cara hidup yang dilakoni masyarakat saat ini. Perkembangan teknologi telah menyentuh seluruh aspek kehidupan mulai dari sektor perbankan, telekomunikasi, pendidikan, hingga sektor kesehatan....
Kerja Remote, Siapa Takut Tidak Produktif?
Kini mulai banyak perusahaan startup maupun skala besar menerapkan kerja remote. Tren kerja saat ini membawa milenial untuk memilih kantor dengan fleksibilitas yang memungkinkan mereka dapat bekerja di mana saja secara remote. Terlebih, bekerja secara remote...
Lakukan Hal Ini Untuk agar Tetap Produktif saat WFH
Beberapa tahun terakhir, COVID-19 seakan menjadi momok yang menakutkan bagi sebagian besar masyarakat. Sehingga dengan adanya pandemi ini, juga mempengaruhi cara beraktivitas masyarakat yang mulai beralih untuk lebih banyak beraktivitas dengan work from home...
5 Contoh Teknologi Kecerdasan Buatan yang Bantu Aktivitas Sehari-hari
Sekilas kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) hanya dapat kita lihat di dalam film fiksi. Kecerdasan buatan merupakan sistem komputer yang dirancang memiliki kecerdasan layaknya manusia. Sistem komputer ini ditanamkan pada perangkat lunak atau situs web...