Life at SISI
Kumpulan kisah dan cerita inspiratif yang berasal dari karyawan PT Sinergi Informatika Semen Indonesia.
Manfaatkan Aplikasi Ini untuk Mendukung Pengembangan Diri
Di era yang serba digital dengan penunjang utama perangkat smartphone seperti sekarang ini, memiliki serangkaian aplikasi yang mampu mendukung potensi diri dalam menjalani keseharian kita sudah menjadi hal yang lumrah. Akibat dari pandemi COVID-19 beberapa waktu...
Pengaruh Perkembangan Teknologi terhadap Gaya Hidup Masyarakat
Peradaban manusia telah berubah dari waktu ke waktu. Teknologi telah menjadi bagian dari kehidupan manusia saat ini. Tidak dapat dipungkiri perkembangan teknologi yang sangat pesat kini telah membawa perubahan yang sangat besar bagi manusia dibandingkan dengan zaman...
Manfaatkan Teknologi untuk Wujudkan Resolusi Tahun Baru
Sobat, beberapa saat lagi kita akan memasuki tahun 2022. Membuat resolusi sudah menjadi tradisi di penghujung tahun. Mungkin bukan hanya resolusi yang baru, tetapi beberapa diantaranya juga melanjutkan resolusi tahun lalu yang belum sempat terealisasi. Meski tidak...
Cerita Perjalanan Bill Gates dalam Merintis Bisnisnya
Sebagian orang berpendapat bahwa memang ada orang yang terlahir untuk menjadi pebisnis yang sukses. Namun sebagian lainnya percaya bahwa sukses dapat diperoleh dengan memiliki kemahiran berbisnis yang dapat dipelajari. Bahkan pebisnis sekelas Bill Gates, salah satu...
Ketahui Pengalaman Apa Saja yang Wajib Dimiliki oleh Pebisnis
Beberapa di antara kita tentu ada yang mengalami sulit untuk fokus pada bisnis, terutama bagi orang yang belum memiliki keahlian khusus pada suatu bidang. Memulai sebuah bisnis mungkin memang membutuhkan modal dan biaya yang tidak sedikit, tapi sebenarnya untuk tetap...
Menuju Penghujung 2021, SISI Torehkan Prestasi pada Ajang Innovation Award
Jelang pergantian tahun, SISI berhasil menorehkan prestasi pada ajang SIG Group Innovation Award 2021. Melalui perwakilan tim BSC Relentless, SISI berhasil menjadi pemenang meraih juara 1 untuk kategori Breakthrough - Manajemen (Office). Kegiatan SIG Group Innovation...
Lewat Webinar, Sofyan Berbagi Wawasan Tentang Pemanfaatan IoT
Pandemi Covid-19 masih belum terlihat ujungnya dan kekhawatiran akan penyebarannya masih tetap ada walaupun mulai menurun. Meskipun begitu rasa optimis tetap harus dipertahankan, khususnya dalam melaksanakan kegiatan yang produktif. Seperti yang oleh Muhammad Ali...
10 Tokoh Millennial yang Mengharumkan Indonesia di Bidang IT
10 November menjadi momen yang penting bagi bangsa Indonesia. Pada tanggal tersebut, Indonesia selalu memperingati hari pahlawan dengan mengenang jasa para pahlawan yang telah berhasil merebut kemerdekaan maupun mempertahankan kemerdekaan serta memberikan sumbangsih...
Memaknai Sumpah Pemuda Di Era Digitalisasi
Tak terasa 93 tahun sudah Sumpah Pemuda berikrar. Dulu, pemuda dan pemudi Indonesia tertatih-tatih memperjuangkan kemerdekaan dan berkorban darah hingga nyawa untuk merebut tanah air dari tangan penjajah. Makna sumpah pemuda dalam momentum itu dianggap sebagai...
Kembangkan Knowledge Karyawan, SISI Rutin Gelar Training dan Berbagi Pengetahuan
Pengetahuan merupakan hal yang penting bagi karyawan suatu perusahaan untuk dapat memiliki keunggulan kompetitif pada dunia bisnis. Ada berbagai cara untuk tingkatkan pengetahuan tersebut salah satunya mampu menggali potensi dan sharing pengetahuan seputar proses...
3 Upaya Beradaptasi dengan Teknologi dalam Era Disrupsi
Menghadapi era disrupsi, setiap perusahaan dituntut untuk lebih kreatif dan inovatif dalam mempertahankan eksistensinya. Tidak sedikit pebisnis yang merugi dan terpaksa menutup bisnisnya karena tidak siap menghadapi persaingan. Sebelum semuanya terlambat, pemilik...
5 Alasan Pentingnya Adaptasi Digital Bagi Bisnis
Dunia bisnis kini tak bisa lepas dari teknologi yang semakin lama semakin berkembang dengan pesat. Manfaat dari teknologi seperti konektivitas pada masa sekarang pun sudah menjadi lebih luas. Berkat pemanfaatan internet, segala entitas, mulai dari bisnis, manusia,...
Sebagai IT Implementor SISI, Satria Tumbuhkan Semangat Kerja Dari Hati
Saat menjumpai sebuah perusahaan IT, Anda seringkali menemukan job role IT Implementor. Namun bagi yang belum terlalu memahami seluk beluk IT, mungkin peran pekerjaan ini jarang diketahui. Sebenarnya banyak sekali job roledi bidang IT mulai dari programmer, sistem...
Kenali Berbagai Macam Ekspansi agar Bisnis dapat Terus Tumbuh
Setiap bisnis yang ingin mencapai keuntungan maksimal, pasti memiliki tujuan untuk melakukan ekspansi terhadap bisnisnya. Ekspansi bisnis sendiri merupakan sebuah aktivitas untuk memperbesar atau memperluas bisnis dengan menciptakan pasar baru, memperluas fasilitas,...
Kenali Tahapannya, Bisnis Anda Berada di Tahapan yang Mana?
Arus pengembangan bisnis tentu memiliki pasang surut. Motivasi yang sering didengar seperti “mati atau tumbuh seribu” seringkali menjadi pemicu semangat agar bisnis tetap dalam keadaan berkembang. Pertumbuhan bisnis ini sendiri dalam bisnis dapat dilakukan dengan...
Kenali Terus Bisnis agar Dapat Tumbuh Berkembang
Menjalankan bisnis bisa jadi menemui jalan yang berliku untuk mencapai tujuan yang diharapkan. Semakin kompetitifnya iklim bisnis yang dihadapi saat ini tentu memberi dampak positif maupun negatif. Secara tidak langsung kompetisi bisnis saat ini dapat memperluas...
Rumus Produktivitas Kerja yang Bermanfaat untuk Bisnis Anda
Produktivitas kini menjadi istilah umum yang seringkali dipakai oleh setiap orang untuk menghasilkan sesuatu. Produktivitas sendiri merupakan suatu kegiatan menyelesaikan apa yang menjadi tujuan kita saat itu. Kegiatan produktif merupakan berkaitan dengan daya...
Tim Procurement SISI, Dukung Kelangsungan Bisnis dengan Memaksimalkan Produktivitas
Pengadaan atau procurement merupakan hal yang penting dalam manajemen produksi. Seringkali unit kerja ini menangani pemenuhan barang/jasa sesuai dengan kebutuhan dari permintaan unit kerja lain yang ada dalam satu perusahaan tersebut. Kekacauan dalam bidang ini dapat...